Menghilangkan Sidebar Pada Halaman Postingan


Sabtu, 18 Januari 2014



Menghilangkan Sidebar Pada Halaman Postingan 

Berikut adalah cara mudah untuk menghilangkan sidebar saat posting dibuka :

Simpan kode dibawah di bawah ]]></b:skin>

<style> <b:if cond='data:blog.pageType == &quot;item&quot;'> #sidebar-wrapper {display:none} #main-wrapper {float:left;margin-left:10px;width:940px;} </b:if> </style>
Klik "Simpan"

Anda juga dapat menghilangkan elemen-elemen yang ingin dihilangkan saat posting dibuka, letakan nama ID atau class setelah #sidebar-wrapper pada code diatas dan pisahkan dengan , (koma). misalkan :#sidebar-wrapper, #footer {display:none}

  • Silahkan atur lebar main-wrapper sesuai lebar blog anda
Silahkan bermain dengan CSS untuk membuat blog lebih keren dan menarik, Selamat mencoba dan happy blogging !!!

1 komentar:

Azi KosarKoser mengatakan...

sangat bermanfaat gan (y)